Lembaga Penyedia Data Hidrologi di Indonesia

Advertisements

Ada beberapa Lembaga Penyedia Data Hidrologi di Indonesia yang menyediakan data hidrologi untuk masyarakat, salah satunya dikelola oleh Tentara Nasional Indonesia. Lembaga Penyedia Data Hidrologi di Indonesia antara lain, Puslitbang SDA Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, Badan Informasi Geospasial (BIG) dan Pushidrosal

Advertisements

Pusat penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Sumber Daya Air Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat

Badan penelitian ini bertugas melaksanakan penelitian, pengembangan serta penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang sumberdaya air.

Silahkan dapat kunjungi link berikut untuk mendapatkan informasi tentang sumber daya air di Indonesia.

Badan Informasi Geospasial (BIG)

Badan ini memerlukan data yang terkait dengan hidrologi, curah hujan, oseanografi yang nantinya dapat digunakan untuk pemetaan dalan kajian hidrologi.

Advertisements

Badan Informasi Geospasial (BIG)

Pusat Hidrografi dan Oseanografi TNI Angkatan Laut (Pushidrosal)

Pushidosal menyediakan data dan informasi hidro-oseanografi yang akurat dan mutakhir sebagai data dasar yang akan digunakan sebagai bahan analisis strategi pertahanan nasional.

Advertisements
Advertisements